Friday, August 26, 2011

Sumber Asam Folat

Banyak sekali bahan alami atau makanan yang mengandung asam folat, diantaranya adalah:
  • Sayuran berwarna hijau tua, seperti: Bayam, Kangkung, Selada, Asparagus,Brokoli.
  • Kacang-kacangan seperti kacang merah, kacang kedelai, kacang hijau.
  • Yang bersifat hewani seperti hati, ginjal dan beberapa organ dalam hewani lainnya.

Ada cara khusus untuk memperoleh asam folat dari jenis makanan tersebut di atas. Cara termudah adalah dengan mengkonsumsi makanan tersebut dalam bentuk tunggal, maksudnya adalah misalnya kacang merah murni, jangan dicampur dengan bahan lain. Kalau bisa sebaiknya bahan-bahan makanan tersebut jangan diolah, konsumsilah dalam keadaan mentah.




Namun, jika tidak bisa mengkonsumsi dalam keadaan mentah, boleh juga dikukus atau diambil airnya. Jika tetap tidak bisa juga, maka masaklah tanpa bumbu.
Dan kalaupun memang benar-benar tidak bisa juga, barulah diberi bumbu tapi snagat sedikit atau paling tidak kandungan air dan cita rasa tidak mengubah karakter makanan tersebut.
Ubahlah bentuknya (dimasak) seringan mungkin, mislanya dengan api yang kecil, jangan banyaka ir atau digoreng minyak.